Sunday, October 23, 2011

TAK MAMPU MELUPAKAN

                           Tak Mampu Melupakan

         Lelahku terlalu lama menanti
      Masih juga belum mampu aku menyadari
    Mencintaimu kini tlah menjadi hal tak mungkin

    Meskipnn begitu adanya
  Dan aku masih tetap menanti
    Walau aku tau hanya akan jadi mimpi

   Menghitung waktu disetiap detik yang tersisa
Diatas kepingan hati yang tlah hancur
  Hingga waktu nanti yang akan mengurai jiwaku

          Mencintaimu terasa begitu melelahkan
       Namun terasa sakit mencoba melupakan
        Berbagai cara telah aku coba

  Berharap aku mampu melepasmu
   Hingga kini aku terpuruk engkau masih enggan pergi
              Bernaung dalam mimpi
              Memeluk dalam sepi

    Dan hatikupun tak mampu mengingkari
Cinta ini masih ada dan bertahta
  Bersama perih di atas puing-puing kehancuran

No comments: